|
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul
Kampus Emas UEU - Jakarta Barat
|
Phone |
: |
021-5674223, ext 282 |
Fax |
: |
|
E-mail |
: |
[email protected] |
Website |
: |
http://library.esaunggul.ac.id
|
Support (Customer Service) :
|
[email protected] |
|
|
Welcome..guys!
|
Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
|
LIVE SUPPORT
Astrid Chrisafi
|
! ATTENTION !
To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently
Still Confuse?
Please read our User Guide
|
|
UEU » Undergraduate Theses » Teknik Informatika Posted by [email protected] at 24/07/2013 08:42:41 • 6847 Views
MEMBANGUN SISTEM LAYANAN SERVER SEBAGAI PENGELOLA JARINGAN PADA KANTOR KELURAHAN KRENDANG BERBASIS LINUX DEBIANCreated by :
RUBY ZULKARNAIN ( 200881068 )
Subject: | Ilmu Komputer Proxy Server DHCP Server Samba Server Squid Open source IP Address | Alt. Subject : | Ilmu Komputer Proxy Server DHCP Server Samba Server Squid Open source IP Address | Keyword: | Ilmu Komputer Proxy Server DHCP Server Samba Server Squid Open source IP Address |
Description:
Ilmu komputer telah menjadi sesuatu hal yang sangat penting untuk dipelajari seiring dengan perkembangan penggunaan komputer itu sendiri. Salah satu yang tidak kalah pentingnya adalah ilmu jaringan komputer. Seiring meningginya penggunaan jaringan internet, dampak negatif pun bermunculan seperti kasus pornografi, judi, kekerasan, dan phising. Namun, penanganannya belum terakomodir dengan baik. Sehingga pemerintah mencoba untuk membuat suatu program dengan cara menggalakkan �Internet Sehat�. Di dalam dunia internet yang bersifat negatif dalam penggunaannya haruslah dibatasi dengan menabahkan konfigurasi Proxy Server dengan meng-install paket �squid3� pada Linux Debian dan ubah beberapa sintak didalam file �/etc/squid/squid.conf�. Untuk memudahkan user dalam hal pengkoneksian jaringannya, dibuatlah peminjaman IP Address yang dalam hal ini diberikan oleh server dimana pengkonfigurasiannya menggunakan DHCP Server dengan meng-install paket �dhcp3-server� pada Linux Debian dan ubah beberapa sintak didalam file �/etc/dhcp/dhcpd.conf�. Kemudian untuk mengetahui kapan dan berapa lama user dapat menggunakan fasilitas DHCP dari server, kita dapat lihat pada file �/var/lib/dhcp/dhcpd.leases�. Untuk user bisa meng-edit, menyimpan dan mengambil datanya didalam server, dibutuhkannya konfigurasi Samba Server dengan meng-install paket �samba smbclient� di Linux Debian dan ubah beberapa sintak didalam file �/etc/samba/smb.conf�. Kemudian untuk kita dapat mengetahui koneksi tersebut berhasil, dapat dilihat pada file �# testparm�. Kesimpulan yang didapat dari penelitian ini yaitu dengan menggunakan Proxy Server sebagai internet filtering, DHCP Server sebagai pemberi IP Address secara otomatis ke client, dan Samba Server sebagai penjembatan sharing data antara Linux dan Windows maka kita dapat mengetahui bahwa Linux Debian merupakan sistem operasi yang sangat baik untuk dijadikan server dalam suatu jaringan komputer karena memiliki fasilitas yang memadai diantaranya DHCP, Samba dan Proxy Server. Selain itu pula, Sistem Operasi Linux Debian ternyata User Friendly, Hardware Friendly, Architecture Independent, Kernel Independent, Free Software, Free Security Update. Atas dasar pemikiran diatas, dapat dikatakan bahwa Linux lebih baik dari pada Windows dari segala hal. Dengan pertimbangan dan pemahaman yang telah diuraikan diatas maka Penelitian ini membahas sebuah jaringan komputer yang menggunakan Sistem Operasi Linux yang berbasiskan Debian yang akan dijadikan sebuah layanan DHCP, Samba, dan Proxy Server.
Contributor | : |
- Ir. I Joko Dewanto, MM
- Ir. Budi Tjahjono, M.kom
| Date Create | : | 24/07/2013 | Type | : | Text | Format | : | pdf | Language | : | Indonesian | Identifier | : | UEU-Undergraduate-200881068 | Collection ID | : | 200881068 |
Source : Undergraduate theses informatics techniques faculty
Relation Collection: Universitas Esa Unggul
Coverage : Sivitas Akademika Universitas Esa Unggul
Rights : Copyright @2013 by UEU Library. This publication is protected by copyright and per obtained from the UEU Library prior to any prohibited reproduction, storage in a re transmission in any form or by any means, electronic, mechanical, photocopying, reco For information regarding permission(s), write to UEU Library
Publication URL : https://digilib.esaunggul.ac.id/membangun-sistem-layanan-server-sebagai-pengelola-jaringan-pada-kantor-kelurahan-krendang-berbasis-linux-debian-245.html
[ Free Download - Free for All ]
- UEU-Undergraduate-245-1.COVER.pdf - 30 KB
- UEU-Undergraduate-245-2.PENGESAHAN PROPOSAL TUGAS AKHIR.pdf - 7 KB
- UEU-Undergraduate-245-3.PENGESAHAN PENGUJI SIDANG.pdf - 7 KB
- UEU-Undergraduate-245-4.LEMBAR PERNYATAAN.pdf - 157 KB
- UEU-Undergraduate-245-5.ABSTRAK.pdf - 108 KB
- UEU-Undergraduate-245-6.KATA PENGANTAR.pdf - 98 KB
- UEU-Undergraduate-245-9.DAFTAR ISI.pdf - 23 KB
- UEU-Undergraduate-245-7.DAFTAR GAMBAR.pdf - 69 KB
- UEU-Undergraduate-245-8.DAFTAR TABEL.pdf - 8 KB
- UEU-Undergraduate-245-10.BAB I.pdf - 65 KB
- UEU-Undergraduate-245-15.DAFTAR PUSTAKA.pdf - 14 KB
- UEU-Undergraduate-245-16.DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf - 87 KB
- UEU-Undergraduate-245-17.LAMPIRAN.pdf - 71 KB
[ FullText Content - Please, register first ]
1. UEU-Undergraduate-245-2.pdf - 765 KB 2. UEU-Undergraduate-245-3.pdf - 594 KB 3. UEU-Undergraduate-245-4.pdf - 1638 KB 4. UEU-Undergraduate-245-5.pdf - 11 KB
10 Similar Document...
No similar subject found !
10 Related Document...
|
POLLINGBagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?
Visitors Today : 1
Total Visitor : 1970109
Hits Today : 12555
Total Hits : 157261012
Visitors Online: 1
Calculated since 16 May 2012
You are connected from 172.17.121.29 using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])
|