EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Master Theses » Magister Manajemen
Posted by [email protected] at 02/07/2018 17:03:58  •  910 Views


STRATEGI MARKETING UNTUK START UP BISNIS PETERNAKAN ITIK PEKING PEDAGING TERINTEGRASI MODEL ECO-GREEN

Created by :
NELSON SILITONGA ( 201401131 )



SubjectPEMASARAN
STRATEGI
PENGUSAHA
Alt. Subject MARKETING
STRATEGY
ENTREPRENEUR
Keywordrencana bisnis
strategi marketing
taktik marketing nice
blueprint for building a winning sales force
net marketing contribution

Description:

Kemampuan pasokan produksi daging dengan volume permintaan daging tidak sebanding baik di tingkat Nasional dan khususnya di Provinsi Banten. Gap tersebut menjadi peluang dan mendorong perusahaan merencanakan bisnis sebagai perusahaan yang mensupply daging di pasar bisnis. Rencana bisnis yang akan dikembangkan adalah perusahaan dibidang peternakan itik peking dengan produksi karkas itik peking. Dalam memasarkan produk, perusahaan melakukan analisa strategi marketing. Strategi marketing merupakan pola pikir yang akan digunakan untuk mencapai tujuan pemasaran pada suatu perusahaan. Perusahaan melakukan strategi segmenting, targeting dan positioning berdasarkan segmen pasar bisnis to bisnis (B2B). segmen pasar meliputi wilayah Provinsi Banten, Provinsi DKI Jakarta dan sebagian wilayah Provinsi Jawa Barat, dengan target pasar Warung Tenda, Restoran, Hotel, dan Ritel. Positioning dari produk karkas itik peking yaitu produk yang berkualitas dengan kandungan gizi yang tinggi dan low cholesterol, daging karkas itik peking yang empuk, gurih dan tidak bau anyir (tidak angon), serta harga produk lebih murah dari produk pesaing. Taktik marketing yang diterapkan berdasarkan pasar bisnis yaitu taktik marketing NICE (networking, interaction, common interest, experience). Sebagai perusahaan baru maka diperlukan kegiatan promosi penjualan, dimana promosi dilakukan dengan konsep IMC (integrated marketing communication). Tools dari IMC yang digunakan manajemen pemasaran yaitu digital marketing advertising, personal selling, direct marketing, sales promotion, world of mouth, public relation, dan event. Untuk mencapai tujuan perusahaan dalam memaksimalkan penjualan, manajemen pemasaran menerapkan secara tepat dan efektif unsur-unsur yang mempengaruhi kinerja sales force (blueprint for building a winning sales force). Target penjualan karkas itik peking pada tahun pertama penjualan Tahun 2018 sebesar 88.920 kg dengan harga per kg sebesar Rp 3.9000, Tahun 2019 sebesar 350.712 kg dengan harga per kg sebesar Rp 41.500 dan tahun berikutnya diproyeksikan pertumbuhan penjualan sebesar 30% dengan proyeksi kenaikan harga 6% setiap tahunnya. Target keuntungan bersih yang akan dicapai sebesar 25% setiap tahun. Sedangkan nilai yang diperoleh dari Net Marketing Contribution (NMC) pada Tahun 2018 sebesar Rp 1.170.391.135 dengan persentase ROS (Return On Sales) sebesar 93%, dan ROI (Return On Investmen) sebesar 138%.

Date Create:02/07/2018
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Master-201401131
Collection ID:201401131


Source :
Master Theses of Management

Relation Collection:
Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@perpustakaan Universitas Esa Unggul 2018


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/strategi-marketing-untuk-start-up-bisnis-peternakan-itik-peking-pedaging-terintegrasi-model-ecogreen-10862.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-10862-BP_00_Halaman Sampul.Image.Marked.pdf - 211 KB
  2.  UEU-Undergraduate-10862-BP_01_Halaman Judul.Image.Marked.pdf - 211 KB
  3.  UEU-Undergraduate-10862-BP_02_Pernyataan Orisinalitas.Image.Marked.pdf - 152 KB
  4.  UEU-Undergraduate-10862-BP_03_Halaman Pengesahan.Image.Marked.pdf - 320 KB
  5.  UEU-Undergraduate-10862-BP_04_Kata Pengantar.Image.Marked.pdf - 209 KB
  6.  UEU-Undergraduate-10862-BP_05_Halaman Persetujuan Publikasi.Image.Marked.pdf - 383 KB
  7.  UEU-Undergraduate-10862-BP_06_Abstract.Image.Marked.pdf - 290 KB
  8.  UEU-Undergraduate-10862-BP_07_Daftar Isi.Image.Marked.pdf - 419 KB
  9.  UEU-Undergraduate-10862-BP_08_Daftar Tabel.Image.Marked.pdf - 316 KB
  10.  UEU-Undergraduate-10862-BP_09_Daftar Gambar.Image.Marked.pdf - 316 KB
  11.  UEU-Undergraduate-10862-BP_10_Daftar Lampiran.Image.Marked.pdf - 207 KB
  12.  UEU-Undergraduate-10862-BP_17_Daftar Pustaka.Image.Marked.pdf - 420 KB
  13.  UEU-Undergraduate-10862-BP_18_Lampiran 1.Image.Marked.pdf - 388 KB
  14.  UEU-Undergraduate-10862-BP_19_Lampiran 2.Image.Marked.pdf - 7650 KB
  15.  UEU-Undergraduate-10862-BP_11_BAB_1.Image.Marked.pdf - 1191 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-10862-BP_12_BAB_2.Image.Marked.pdf - 486 KB
  2. UEU-Undergraduate-10862-BP_13_BAB_3.Image.Marked.pdf - 1113 KB
  3. UEU-Undergraduate-10862-BP_14_BAB_4.Image.Marked.pdf - 1251 KB
  4. UEU-Undergraduate-10862-BP_15_BAB_5.Image.Marked.pdf - 1743 KB
  5. UEU-Undergraduate-10862-BP_16_BAB_6.Image.Marked.pdf - 316 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

a , bisnis , blueprint , blueprint for building a winning sales force , building , contribution , for , force , marketing , net , net marketing contribution , nice , rencana , rencana bisnis , sales , strategi , strategi marketing , taktik , taktik marketing nice , winning



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




154944905


Visitors Today : 6
Total Visitor : 1970023

Hits Today : 74443
Total Hits : 154944905

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan