|
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul
Kampus Emas UEU - Jakarta Barat
|
Phone |
: |
021-5674223, ext 282 |
Fax |
: |
|
E-mail |
: |
[email protected] |
Website |
: |
http://library.esaunggul.ac.id
|
Support (Customer Service) :
|
[email protected] |
|
|
Welcome..guys!
|
Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
|
LIVE SUPPORT
Astrid Chrisafi
|
! ATTENTION !
To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently
Still Confuse?
Please read our User Guide
|
|
UEU » Research Report » Desain Produk Posted by [email protected] at 23/10/2020 11:40:20 • 1315 Views
PELATIHAN APLIKASI WARNA PRODUK KREATIF UNTUK SISWA SDS DASANA INDAH - PEMANFAATAN SAMPAH KARET DALAM PENGAPLIKASIAN WARNA MENGGUNAKAN
TEKNIK CAP PADA TAS BLACU� (TANGERANG, APRIL - DESEMBER 2019)Created by :
Putri Anggraeni Widyastuti ( 0317098603 ) Ratih Pertiwi Huddiansyah
Subject: | DESAIN PRODUK | Alt. Subject : | DESIGN PRODUCT | Keyword: | PELATIHAN APLIKASI WARNA SAMPAH KARET TAS BLACU |
Description:
Umumnya warna adalah sifat cahaya yang dipancarkan dan dibentuk panjang
gelombang hingga menghadirkan pengalaman indra penglihatan manusia. Pengenalan
warna dilakukan sejak usia dini bahkan dari sekolah hingga perguruan tinggi, dan
menjadi bagian dari standar kompetensi dari mata pelajar seni rupa yang menjadi
acuan Sekolah Dasar. Bahkan SDS Dasana Indah memasukkan pengenalan warna
pada kurikulumnya sebagai proses kreativitas siswa. Inilah awal dari program
pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan timnya yakni berfokus kepada
pengaplikasian warna.
Mengingat kondisi para peserta didik SDS Dasana Indah melakukan
pengenalan warna terbatas pada media kertas saja dalam proses kreatif. Untuk itu agar
lebih meng-asah kreativitas siswa SDS Dasana Indah, maka dilakukan pelatihan
pengaplikasian warna untuk merangsang stimulis visual siswa terhadap warna dan
bentuk mengguna-kan teknik cap pada tas blacu memanfaatkan sampah karet.
Sampah karet yang diguna-kan pun adalah sampah karet yang berasal dari proses
molding atau pencetakan yang dilakukan oleh mahasiswa Fakultas Desain dan
Industri Kreatif sebagai pengenalan ma-terial. Dengan pemanfaatan sampah karet
sebagai media teknik cap dalam pelatihan pengaplikasian warna pada kain blacu pada
siswa SDS Dasana Indah ini, tak hanya ber-manfaat bagi siswa tersebut tapi juga
mahasiswa FDIK. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dalam bentuk
pelatihan kreativitas kepada siswa SD ini bertujuan untuk mengenalkan teknik cap
pada kain blacu dengan memanfaatkan sampah karet sisa pengolahan material yang
dilakukan mahasiswa FDIK. Diharapkan dengan adanya pengaplikasian warna
menggunakan teknik cat pada blacu yang memanfaatkan sampah karet ini, membuat
siswa SDS Dasana Indah pun lebih mengenal warna tidak hanya melalui media kertas
juga, tapi juga melalui media dan teknik lain. Hingga akhirnya menghasilkan sebuah
produk kreatif yang memiliki nilai estetika dan juga nilai jual. Pada pelatihan ini juga
ingin menumbuhkan rasa bangga siswa SD terhadap produk kreatif yang mereka buat
melalui pelatihan ini. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini terkait dengan
program Materi Pelajaran SBK SD, mengingat penting mata pelajaran Seni Budaya
dan Keterampilan bagi siswa. Maka pada kesempatan kali ini Tim pengabdian
masyarakat melengkapi khasanah pengetahuan pelajaran Seni Budaya dan
Keterlampiran bagi siswa SD yang dapat dijadikan sebagai bahan belajar, antara lain
karya seni rupa dua dimensi berupa tas blacu menggunakan teknik cap dengan sisa
sampah karet. Kegiatan ini merupakan ekspresi diri dengan membuat dekoratif
bentuk hewan, tumbuhan disertakan ornamen gambar dekoratif pada hiasan tepi.
Date Create | : | 23/10/2020 | Type | : | Text | Format | : | PDF | Language | : | Indonesian | Identifier | : | UEU-Research-16_0672 | Collection ID | : | 16_0672 |
Source : LAPORAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT
Relation Collection: Fakultas Desain dan Industri Kreatif
Coverage : Civitas Akademika Universitas Esa Unggul
Rights : @2020 Perpustakaan Universitas Esa Unggul
Publication URL : https://digilib.esaunggul.ac.id/pelatihan-aplikasi-warna-produk-kreatif-untuk-siswa-sds-dasana-indah--pemanfaatan-sampah-karet-dalam-pengaplikasian-warna-menggunakanteknik-cap-pada-tas-blacu-tangerang-april--desember-2019-17129.html
[ Free Download - Free for All ]
- UEU-Research-17129-LAPORAN FINAL ABDIMAS INTERNAL 2019.pdf - 10761 KB
[ FullText Content - Please, register first ]
...No Files...
10 Similar Document...
10 Related Document...
|
POLLINGBagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?
Visitors Today : 1
Total Visitor : 1970017
Hits Today : 69183
Total Hits : 154862182
Visitors Online: 1
Calculated since 16 May 2012
You are connected from 172.17.121.29 using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])
|