|
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul
Kampus Emas UEU - Jakarta Barat
|
Phone |
: |
021-5674223, ext 282 |
Fax |
: |
|
E-mail |
: |
[email protected] |
Website |
: |
http://library.esaunggul.ac.id
|
Support (Customer Service) :
|
[email protected] |
|
|
Welcome..guys!
|
Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
|
LIVE SUPPORT
Astrid Chrisafi
|
! ATTENTION !
To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently
Still Confuse?
Please read our User Guide
|
|
UEU » Journal » Planologi Posted by [email protected] at 18/01/2021 18:08:49 • 322 Views
EVALUASI KEBUTUHAN DAN PENGGUNAAN RUANG TERBUKA HIJAU TAMAN DI KELURAHAN CENGKARENG TIMURCreated by :
Yeni Susilawati ( none ) Darmawan L. Cahya
Subject: | TAMAN KOTA | Alt. Subject : | GREEN URBAN CITY | Keyword: | RPTRA OPEN SPACE |
Description:
Ruang Terbuka Hijau (RTH) merupakan ruang yang berfungsi sebagai wadah untuk kehidupan
manusia, baik secara individu maupun kelompok, serta wadah untuk makhluk lainnya untuk hidup
dan berkembang biak secara berkelanjutan. Penyediaan Ruang Terbuka Hijau (RTH) merupakan
amanat dari Undang-Undang No. 26/2007 tentang Penataan Ruang dimana Ruang Terbuka Hijau
disyaratkan 30% dari luas wilayah perkotaan yang di bagi menjadi RTH publik minimal 20% dan
RTH privat minimal 10%. Kelurahan Cengkareng Timur memiliki luas wilayah 451,50 Ha dengan
jumlah penduduk 87.180 dan kepadatan penduduk 19 jiwa/m
2
, Kelurahan Cengkareng Timur memiliki
luas Ruang Terbuka Hijau/Taman seluas 7,66 Ha yang terbagi di beberapa RW di Kelurahan
Cengkareng Timur. Ruang Terbuka Hijau/taman yang tersedia di Kelurahan Cengkareng Timur
tersebut diperuntukan untuk taman bermain sekaligus taman lingkungan. Namun beberapa taman
yang tersedia terlihat tidak terawat dan jarang ada warga yang mempergunakannya. Untuk
memperoleh gambaran yang menyeluruh mengenai Kebutuhan dan Penggunaan Ruang Terbuka
Hijau dilakukan pengamatan dan analisis kebutuhan dan penggunaan. Berdasarkan hasil
pengamatan diambil kesimpulan; kondisi fisik RTH taman yang tersedia ada yang terawat dan tidak
terawat; persebaran RTH taman tidak merata dan penggunaan RTH taman paling sering terjadi
dipagi hari dengan kegiatan yang sering dilakukan di RTH Taman adalah bersosialisasi. Agar
pengguna lebih nyaman perlu dlakukan penambahan fasilitas pendukung taman, seperti bangku,
lampu taman dan fasilitas bermain anak-anak.
Alt. Description
Green Open Space (RTH) is a space that functions as a place for human life, both individually and in
groups, as well as a place for other creatures to live and breed sustainably. Provision of Green Open
Space (RTH) is a mandate of Law No. 26/2007 concerning Spatial Planning where Green Open Space
is required 30% of the total urban area divided into public green openings of at least 20% and private
green open space of at least 10%. Cengkareng Timur Village has an area of 451.50 Ha with a
population of 87,180 and a population density of 19 people / m2, Cengkareng Timur Village has an
area of 7.66 Ha of Green Open Space / Park which is divided into several RWs in East Cengkareng
Village. The Green Open Space / park available in Cengkareng Timur Village is intended for
playgrounds as well as environmental parks. However, some of the available parks look neglected and
there are rarely residents who use them. To obtain a comprehensive picture of the Needs and Uses of
Green Open Space observations and analyzes of needs and uses are carried out. Based on the results
of observations drawn conclusions; the available physical condition of the green open space of the
park is maintained and not maintained; the distribution of RTH in the park is uneven and the use of
RTH in the park most often occurs in the morning with activities that are often carried out in RTH
Taman is socializing. In order for users to be more comfortable, it is necessary to add garden support
facilities, such as benches, garden lights and children s play facilities.
Date Create | : | 18/01/2021 | Type | : | Text | Format | : | pdf | Language | : | Indonesian | Identifier | : | UEU-Journal-11_0670 | Collection ID | : | 11_0670 |
Source : Jurnal Planesa Volume 9, Nomor 1 Mei 2018
Relation Collection: Civitas Akademika Universitas Esa Unggul
Coverage : Fakultas Teknik
Rights : @2021 Perpustakaan Universitas Esa Unggul
Publication URL : https://digilib.esaunggul.ac.id/evaluasi-kebutuhan-dan-penggunaan-ruang-terbuka-hijau-taman-di-kelurahan-cengkareng-timur-17893.html
[ Free Download - Free for All ]
- UEU-Journal-17893-11_0670.pdf - 899 KB
[ FullText Content - Please, register first ]
...No Files...
10 Similar Document...
No similar subject found !
10 Related Document...
No related subject found !
|
POLLINGBagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?
Visitors Today : 2
Total Visitor : 1970149
Hits Today : 58151
Total Hits : 159357646
Visitors Online: 1
Calculated since 16 May 2012
You are connected from 172.17.121.29 using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])
|