EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Farmasi
Posted by [email protected] at 28/02/2024 14:33:32  •  365 Views


ISOLASI DAN UJI AKTIVITAS ANTIMIKROBA KAPANG ENDOFIT PADA DAUN DAN BATANG TANAMAN KELOR (MORINGA OLEIFERA LAM.) TERHADAP STAPHYLOCOCCUS EPIDERMIDIS, ESCHERICHIA COLI DAN CANDIDA ALBICANS

Created by :
Siti Nurfitria ( 20180311082 )



SubjectAntimikroba Kapang Endofit
Tanaman
Alt. Subject Antimicrobial Endophytic Molds
Plants
KeywordTanaman Kelor
Moringa oliefera Lam
Kapang endofit
Aktivitas antimikroba
Staphylococcus epidermidis
Escherichia coli
Candida albicans

Description:

Kapang endofit merupakan salah satu bagian dari mikroba endofit yang hidup di dalam jaringan tanaman dan tidak membahayakan tanaman inangnya. Kapang endofit dapat menghasilkan senyawa metabolit sekunder yang dapat berpotensi sebagai antibakteri, antioksidan, antidiabetes, antifungi dan antivirus. Tanaman kelor (Moringa oleifera Lam.) merupakan salah satu tanaman yang memiliki banyak manfaat seperti obat tradisional yang digunakan untuk berbagai penyakit. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan isolat kapang endofit daun dan batang tanaman kelor dan mengetahui aktivitasnya sebagai antimikroba terhadap mikroba uji Staphylococcus epidermidis, Escherichia coli dan Candida albicans. Hasil penelitian kapang endofit pada daun dan batang tanaman kelor yaitu telah berhasil diisolasi sebanyak 9 isolat yang terdiri dari 4 isolat kapang endofit dari daun dan 5 isolat kapang endofit dari batang. Dari 9 isolat kapang endofit tersebut ditemukan sebanyak 3 isolat yaitu isolat D2a1a-Ft, isolat B2a-Ft dan isolat B1b-Ft yang berpotensi sebagai antimikroba. Tiga isolat selanjutnya difermentasi pada media Potato Dexrose Broth selama 5 hari pada suhu kamar. Produk metabolit sekunder kemudian diiuji aktivitas antimikrobanya dengan metode difusi sumuran. Berdasarkan hasil uji didapatkan aktivitas antimikroba isolat D2a1a-Ft terhadap Staphylococcus epidermidis dengan diameter zona hambat sebesar 12,12 mm dan terhadap Escherichia coli dengan diameter zona hambat sebesar 11,71 mm, aktivitas antimikroba isolat B2a-Ft terhadap Staphylococcus epidermidis dengan diameter zona hambat sebesar 10,01 mm dan aktivitas antimikroba isolat B1b-Ft terhadap Candida albicans dengan diameter zona hambat sebesar 14,43 mm merupakan aktivitas antimikroba tertinggi. Dari 3 isolat kapang endofit pada uji aktivitas antimikroba zona hambat yang terbentuk termasuk pada kategori aktivitas kuat terhadap mikroba uji yang berbeda

Contributor:
  1. Inherni Marti Abna, S.Si, M.Si
  2. Apt. Putu Gita Maya Widyaswari M,S.Farm., M.Farm
Date Create:28/02/2024
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-20180311082
Collection ID:20180311082


Source :
Undergraduate Theses of Pharmacy

Relation Collection:
Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan

Coverage :
Civitas Akademika Unversitas Esa Unggul

Rights :
@2024 Perpustakaan Universitas Esa Unggul


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/isolasi-dan-uji-aktivitas-antimikroba-kapang-endofit-pada-daun-dan-batang-tanaman-kelor-moringa-oleifera-lam-terhadap-staphylococcus-epidermidisescherichia-coli-dan-candida-albicans-33141.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-33141-COVER.pdf - 377 KB
  2.  UEU-Undergraduate-33141-HALAMAN PENGESAHAN.pdf - 1028 KB
  3.  UEU-Undergraduate-33141-HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf - 495 KB
  4.  UEU-Undergraduate-33141-HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN.pdf - 376 KB
  5.  UEU-Undergraduate-33141-ABSTRAK.pdf - 378 KB
  6.  UEU-Undergraduate-33141-DAFTAR ISI TABEL GAMBAR LAMPIRAN.pdf - 1283 KB
  7.  UEU-Undergraduate-33141-DAFTAR PUSTAKA.pdf - 642 KB
  8.  UEU-Undergraduate-33141-UCAPAN TERIMAKASIH.pdf - 602 KB
  9.  UEU-Undergraduate-33141-LAMPIRAN.pdf - 2199 KB
  10.  UEU-Undergraduate-33141-BAB1.pdf - 393 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-33141-BAB2.pdf - 1015 KB
  2. UEU-Undergraduate-33141-BAB3.pdf - 521 KB
  3. UEU-Undergraduate-33141-BAB4.pdf - 1691 KB
  4. UEU-Undergraduate-33141-BAB5.pdf - 373 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

Aktivitas antimikroba , Candida , Candida albicans , Escherichia , Escherichia coli , Kapang , Kapang endofit , Kelor , Lam , Moringa , Moringa oliefera Lam , Staphylococcus , Staphylococcus epidermidis , Tanaman , Tanaman Kelor , albicans , coli , endofit , epidermidis , oliefera



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




157337766


Visitors Today : 3
Total Visitor : 1970111

Hits Today : 89309
Total Hits : 157337766

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan