EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Teknik Industri
Posted by [email protected] at 22/11/2015 14:01:33  •  677 Views


PENGUKURAN DAN UPAYA PENINGKATAN EFEKTIFITAS MESIN INJECTION DENGAN METODE OVERALL EQUIPMENT EFFECTIVENESS PADA DIVISI INJECTION PT. KARYA ADIKITA GALVANIZE

Created by :
SYARIF HIDAYATULLAH ( 201121004 )



SubjectEFEKTIVITAS
MESIN
METODE PENINGKATAN
Alt. Subject INFORMATION
PROFITABILITY
BOARD COMPANY
Keywordmesin injection
metode overall equipment effectiveness

Description:

Divisi injection merupakan tempat pembentukan produk plastik yang berada di PT. Karya Adikita Galvanize dan menghasilkan tap connctor. Divisi injection berencana untuk menerapkan Total Productive Maintenance (TPM), sebelum TPM diimplementasikan di divisi tersebut maka perlu dilakukan pengukuran kesiapan mesin-mesin yang ada. Pengukuran efektifitas penggunaan dan kinerja mesin menggunakan metode Overall Equipment Effectiveness (OEE). Nilai pengukuran OEE didapat dari 3 faktor utama availability, performance, dan quality. Berdasarkan hasil pengolahan data tiap mesin, OEE pada setiap mesin injection berada di bawah nilai rata-rata persentase < 85%, nilai availability ratio sudah ideal untuk penerapan TPM dengan rata-rata persentase > 90%, sedangkan hasil penghitungan performance berada dalam kondisi tidak ideal, dengan nilai rata-rata dibawah persentase < 95%, begitu juga dengan quality yang berada dibawah nilai rata-rata persentase < 99%. Tidak idealnya performance ratio mesin dikarenakan tingginya performance loss yang dipengaruhi oleh faktor reduced speed, sedangkan tingginya quality loss dipengaruhi oleh tingginya rework. Setelah dilakukan analisa dengan cause effect diagram, diketahui bahwa lama waktu reduced speed dipengaruhi oleh faktor mesin yang kemampuannya sudah berkurang karena masa pemakaiannya yang sudah habis, untuk quality dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu faktor manusia, mesin, material, meetode, dan lingkungan. Usulan perbaikan berdasarkan hasil analisa cause and effect diagram diberikan untuk mencapai kondisi efektifitas penggunaan dan kinerja mesin yang ideal untuk implementasi TPM, yaitu dengan cara mengganti komponen mesin yang sudah mulai habis masa pemakaiannya dan memstok sparepart mesin yang mudah rusak, serta melakukan perbaikan dan evalausi untuk meningkatkan kualitas.

Date Create:22/11/2015
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-201121004
Collection ID:201121004


Source :
Undergraduate Theses of Industrial Engineering

Relation Collection:
Fakultas Teknik

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@2015 Perpustakaan Universitas Esa Unggul


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/pengukuran-dan-upaya-peningkatan-efektifitas-mesin-injection--dengan-metode-overall-equipment-effectiveness-pada-divisi-injection-pt-karya-adikita-galvanize-6120.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-6120-Cover.pdf - 22 KB
  2.  UEU-Undergraduate-6120-PengesahanPenelitian.pdf - 289 KB
  3.  UEU-Undergraduate-6120-PengesahanTugasAkhir.pdf - 453 KB
  4.  UEU-Undergraduate-6120-KataPengantar.pdf - 90 KB
  5.  UEU-Undergraduate-6120-Abstrak.pdf - 84 KB
  6.  UEU-Undergraduate-6120-DaftarIsi.pdf - 94 KB
  7.  UEU-Undergraduate-6120-DaftarGambar.pdf - 86 KB
  8.  UEU-Undergraduate-6120-DaftarLampiran.pdf - 83 KB
  9.  UEU-Undergraduate-6120-DaftarTabel.pdf - 85 KB
  10.  UEU-Undergraduate-6120-HalamanPernyataan.pdf - 302 KB
  11.  UEU-Undergraduate-6120-Lampiran.pdf - 5431 KB
  12.  UEU-Undergraduate-6120-DaftarPustaka.pdf - 11 KB
  13.  UEU-Undergraduate-6120-BAB1.pdf - 94 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-6120-BABII.pdf - 454 KB
  2. UEU-Undergraduate-6120-BABIII.pdf - 115 KB
  3. UEU-Undergraduate-6120-BABIV.pdf - 1356 KB
  4. UEU-Undergraduate-6120-BABV.pdf - 91 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...

     No related subject found !




HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

effectiveness , equipment , injection , mesin , mesin injection , metode , metode overall equipment effectiveness , overall



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




128995966


Visitors Today : 1
Total Visitor : 1968106

Hits Today : 51920
Total Hits : 128995966

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan