|
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul
Kampus Emas UEU - Jakarta Barat
|
Phone |
: |
021-5674223, ext 282 |
Fax |
: |
|
E-mail |
: |
[email protected] |
Website |
: |
http://library.esaunggul.ac.id
|
Support (Customer Service) :
|
[email protected] |
|
|
Welcome..guys!
|
Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
|
LIVE SUPPORT
Astrid Chrisafi
|
! ATTENTION !
To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently
Still Confuse?
Please read our User Guide
|
|
UEU » Undergraduate Theses » Ilmu Gizi Posted by [email protected] at 15/10/2018 17:12:18 • 439 Views
PENGARUH PEMBERIAN MEDIA KOMIK GIZI SEIMBANG TERHADAP PERUBAHAN PENGETAHUAN DAN SIKAP PADA REMAJA DI SMPN 16 JAKARTACreated by :
ANDINI DHEA FADHILLA ( 201532247 )
Subject: | KOMIK REMAJA GIZI | Alt. Subject : | COMIC ADOLESCENTS NUTRITION | Keyword: | media komik pengetahuan sikap |
Description:
Latar Belakang: Remaja merupakan periode rentan gizi karena pada fase remaja terjadi peningkatan pertumbuhan fisik dan perkembangan yang drastis, perubahan gaya hidup dan kebiasaan makan remaja serta aktif dalam olahraga. Permasalahan gizi yang banyak terjadi pada remaja salah satunya disebabkan kurangnya pengetahuan gizi. Komik menjadi salah satu media yang digemari remaja kini telah banyak dimanfaatkan sebagai media pendidikan. Pemberian pendidikan gizi melalui media komik diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dan sikap remaja.
Objektif: Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh pemberian media komik terhadap perubahan pengetahuan dan sikap pada remaja di SMPN 16 Jakarta.
Metode: Penelitian ini adalah quasi experiment dengan menggunakan rancangan pretest posttest with control group. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Januari 2017. Populasi studi penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMPN 16 Jakarta. Sampel dengan purposive sampling berjumlah 30 kelompok kontrol dan 30 kelompok intervensi. Analisis data menggunakan Paired T-Test, Independent Sample T-Test, Wilcoxon dan Mann Whitney.
Hasil: Rata rata skor pengetahuan dan sikap sebelum diberi pendidikan gizi pada kelompok intervensi sebesar (67.37�11.43) (68.67�3.46) dan kelompok kontrol (57.54�9.57) (67.60�5,34). sedangkan rata-rata skor pengetahuan dan sikap sesudah pemberian media komik pada kelompok intervensi sebesar posttest 1(75.44�11.43) (69.77�4.08) dan posttest 2 (71.96�13.35) (70.73�3.57) dan kelompok kontrol posttest 1 (51.76�14.63) (61.60�4.92) dan posttest 2 (55.09�10.59) (65.67�6.83). Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh media komik terhadap pengetahuan responden pada saat posttest 1, posttest 2 dan sikap saat posttest 2 (p<0.05) serta terdapat perbedaan pengetahuan antara kelompok kontrol dan kelompok intervensi pada saat pretest, posttest 1, posttest 2 dan sikap saat posttest 1 dan posttest 2 (p<0.05).
Kesimpulan: Media komik berpengaruh terhadap perubahan pengetahuan dan sikap remaja dan terdapat perbedaan pengetahuan dan sikap pada saat posttest antara kelompok intervensi dan kelompok kontrol.
Date Create | : | 15/10/2018 | Type | : | Text | Format | : | PDF | Language | : | Indonesian | Identifier | : | UEU-Undergraduate-201532247 | Collection ID | : | 201532247 |
Source : Undergraduate Theses of Nutrition
Relation Collection: Fakultas Ilmu Kesehatan
Coverage : Civitas Akademika Universitas Esa Unggul
Rights : @perpustakaan Universitas Esa Unggul 2018
Publication URL : https://digilib.esaunggul.ac.id/pengaruh-pemberian-media-komik-gizi-seimbang-terhadap-perubahan-pengetahuan-dan-sikap-pada-remaja-di-smpn-16-jakarta-11554.html
[ Free Download - Free for All ]
- UEU-Undergraduate-11554-cover.Image.Marked.pdf - 218 KB
- UEU-Undergraduate-11554-pengesahan.Image.Marked.pdf - 349 KB
- UEU-Undergraduate-11554-persetujuan.Image.Marked.pdf - 304 KB
- UEU-Undergraduate-11554-abstrak.Image.Marked.pdf - 227 KB
- UEU-Undergraduate-11554-kata pengantar.Image.Marked.pdf - 371 KB
- UEU-Undergraduate-11554-daftar isi.Image.Marked.pdf - 273 KB
- UEU-Undergraduate-11554-daftar pustaka.Image.Marked.pdf - 446 KB
- UEU-Undergraduate-11554-jurnal.Image.Marked.pdf - 426 KB
- UEU-Undergraduate-11554-lampiran.Image.Marked.pdf - 1031 KB
- UEU-Undergraduate-11554-bab1.Image.Marked.pdf - 373 KB
[ FullText Content - Please, register first ]
1. UEU-Undergraduate-11554-bab2.Image.Marked.pdf - 497 KB 2. UEU-Undergraduate-11554-bab3.Image.Marked.pdf - 536 KB 3. UEU-Undergraduate-11554-bab4.Image.Marked.pdf - 415 KB 4. UEU-Undergraduate-11554-bab5.Image.Marked.pdf - 374 KB 5. UEU-Undergraduate-11554-bab6.Image.Marked.pdf - 229 KB
10 Similar Document...
No similar subject found !
10 Related Document...
|
POLLINGBagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?
Visitors Today : 6
Total Visitor : 1970023
Hits Today : 78399
Total Hits : 154948861
Visitors Online: 1
Calculated since 16 May 2012
You are connected from 172.17.121.29 using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])
|