EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Rektorat
Posted by [email protected] at 07/03/2024 15:49:30  •  260 Views


FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUALITAS TIDUR PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT DI UNIVERSITAS ESA UNGGUL TAHUN 2022

Created by :
Laili Husni Ristiani ( 20170301020 )



SubjectKualitas Tidur
Mahasiswa
Alt. Subject Sleep Quality
Student
Keywordkualitas tidur
mahasiswa
usia
stres
screen time
konsumsi kafein
aktivitas fisik

Description:

Kualitas tidur merupakan kepuasan seseorang terhadap tidur sehingga seseorang tersebut tidak memperlihatkan perasaan lelah, mudah terangsang dan gelisah, lesu dan apatis, kehitaman di sekitar mata, kelopak mata bengkak, konjungtiva merah, mata perih, perhatian terpecah, sakit kepala, dan sering menguap. Terdapat macam-macam faktor yang dapat mempengaruhi kuantitas dan kualitas tidur seseorang. Kualitas tidur merupakan karakteristik subjektif yang seringkali ditentukan dengan indikator apakah seseorang merasa lebih berenergi setelah tidur, sedangkan kuantitas tidur menunjukkan total waktu yang dihabiskan seseorang untuk tidur. Faktor yang mempengaruhi kuantitas dan kualitas tidur yaitu faktor fisiologis, faktor psikologis, faktor lingkungan dan gaya hidup. Hasil studi pendahuluan berdasarkan kuesioner PSQI yang dilakukan penulis pada 11 mahasiswa reguler program studi Kesehatan Masyarakat, ditemukan bahwa 10 mahasiswa memiliki kualitas tidur buruk (90,9%), Sebanyak 6 mahasiswa mengaku bahwa selama sebulan terakhir, mahasiswa menilai kualitas tidur cukup buruk (54,5%) dan 2 mahasiswa menilai kualitas tidur sangat buruk (18,2%). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kualitas Tidur pad Mahasiswa Program Studi Kesehatan Masyarakat Tahun 2022. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September 2022 sampai dengan Februari 2023. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan desain studi penelitian cross sectional. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik quota sampling dengan sampel penelitian sebanyak 103 mahasiswa. Adapun hasil univariat menunjukkan proporsi tertinggi yakni kualitas tidur buruk (90,3%), usia ≥ 20 tahun (62,1%), stres (57,3%), screen time buruk (88,3%), konsumsi kafein tidak berlebih (94,2%), dan aktivitas fisik aktif (81,6%). Berdasarkan hasil uji statistik diketahui bahwa variabel yang berhubungan dengan kualitas tidur adalah stres (p-value = 0,017), sedangkan variabel yang tidak berhubungan dengan kualitas tidur adalah usia (p-value = 1,000), screen time (p-value = 0,091), konsumsi kafein (p-value = 0,467), dan aktivitas fisik (p-value = 1,000). Dapat disimpulkan terdapat hubungan antara stres dengan kualitas tidur pada mahasiswa program studi kesehatan masyarakat di Universitas Esa Unggul. Diharapkan mahasiswa program studi kesehatan masyarakat dapat mengurangi terjadinya kualitas tidur yang buruk

Contributor:
  1. Decy Situngkir, S.K.M., M.K.K.K
Date Create:07/03/2024
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-20170301020
Collection ID:20170301020


Source :
Undergraduate Theses of Public Health

Relation Collection:
Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan

Coverage :
Civitas Akademika Unversitas Esa Unggul

Rights :
@2024 Perpustakaan Universitas Esa Unggul


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/faktorfaktor-yang-berhubungan-dengan-kualitas-tidur-pada-mahasiswa-program-studi-kesehatan-masyarakat-di-universitas-esa-unggul-tahun-2022-33330.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-33330-COVER.pdf - 396 KB
  2.  UEU-Undergraduate-33330-HALAMAN PERSETUJUAN.pdf - 486 KB
  3.  UEU-Undergraduate-33330-HALAMAN PENGESAHAN.pdf - 461 KB
  4.  UEU-Undergraduate-33330-HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.pdf - 421 KB
  5.  UEU-Undergraduate-33330-HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN.pdf - 399 KB
  6.  UEU-Undergraduate-33330-KATA PENGANTAR.pdf - 326 KB
  7.  UEU-Undergraduate-33330-ABSTRAK.pdf - 424 KB
  8.  UEU-Undergraduate-33330-DAFTAR TABEL.pdf - 388 KB
  9.  UEU-Undergraduate-33330-DAFTAR GAMBAR.pdf - 384 KB
  10.  UEU-Undergraduate-33330-DAFTAR PUSTAKA.pdf - 472 KB
  11.  UEU-Undergraduate-33330-LAMPIRAN.pdf - 1105 KB
  12.  UEU-Undergraduate-33330-BAB1.pdf - 358 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-33330-BAB2.pdf - 511 KB
  2. UEU-Undergraduate-33330-BAB3.pdf - 901 KB
  3. UEU-Undergraduate-33330-BAB4.pdf - 536 KB
  4. UEU-Undergraduate-33330-BAB5.pdf - 379 KB
  5. UEU-Undergraduate-33330-BAB6.pdf - 321 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

aktivitas , aktivitas fisik , fisik , kafein , konsumsi , konsumsi kafein , kualitas , kualitas tidur , mahasiswa , screen , screen time , stres , tidur , time , usia



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




134767910


Visitors Today : 1
Total Visitor : 1968704

Hits Today : 126743
Total Hits : 134767910

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan