EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Hukum
Posted by [email protected] at 01/10/2013 10:52:49  •  4343 Views


ANALISA YURIDIS TERHADAP ANAK LUAR KAWIN DALAM HAL MEWARIS BERDASARKAN HUKUM PERKAWINAN (STUDI KASUS PUTUSAN MK NO. 46/PUU-VIII/2010 TENTANG PENGUJIAN UNDANG - UNDANG PERKAWINAN TERHADAP UUD 1945)

Created by :
Mia Febrianti ( 200841157 )



SubjectANALISA YURIDIS TERHADAP ANAK LUAR KAWIN DALAM HAL MEWARIS
Alt. Subject ANALISA YURIDIS TERHADAP ANAK LUAR KAWIN DALAM HAL MEWARIS
KeywordANALISA YURIDIS
ANAK LUAR KAWIN
MEWARIS
HUKUM PERKAWINAN

Description:

Adanya aturan hukum mengenai pelaksanaan perkawinan berdasarkan Undang- Undang Perkawinan bertujuan untuk memberikan kepastian dan perlindungan hukum bagi setiap anggota keluarga, termasuk dalam hal mewaris bagi anak khususnya anak luar kawin Permasalahan yang akan diteliti adalah mengenai bagaimana memperoleh hak atas anak khususnya anak yang diperoleh dari luar kawin. Dalam Putusan MK No. 46/PUU-V111/2010 Metode yang digunakan dalam penelitian hukum ini adalah metode penelitian normatif yaitu Tipe penelitian normatif adalah bentuk penelitian dengan melihat studi kepustakaan, sering juga disebut penelitian hukum doktriner, Penelitian kepustakaan atau studi dokumen, seperti undang-undang, buku-buku yang berkaitan dengan permasalahannya, yaitu mengenai hukum perkawinan khususnya dalam hal tentang warisan dan hak-hak anak sebagai ahli waris, hukum tata negara dan ilmu hukum lainnya sepanjang berkaitan dengan penulisan. Penelitian ini dimaksudkan untuk memberikan data yang mungkin yang dapat membantu dalam memperkuat teori-teori Hukum perkawinan dan hukum tentang Mahkamah Konstitusi. Penelitian dilakukan pada Putusan MK No. 46/PUU-V111/2010, diperoleh hasil bahwa putusan Mahkamah Konstitusi Nomor: 46/PUU-VIII/2010 mengenai pengujian Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan merupakan sebuah terobosan baru didalam hukum khususnya dalam hukum keluarga dan perkawinan. Nilai-nilai tersebut terdapat dalam penafsiran-penafsiran hukum yang dilakukan oleh hakim Mahkamah Konstitusi dalam mengambil putusan atas permohonan pengujian Undang-undang perkawinan tersebut. Mahkamah Konstitusi memutuskan dengan pertimbangan-pertimbangan hukum positif yang hidup dalam masyarakat (living law) dan norma-norma hukum bahkan asas-asas hukum demi menciptakan keadilan bagi kedudukan anak diluar nikah. Dengan adanya putusan Mahkamah Konstitusi tersebut di atas, maka diakuinya anak luar kawin (hasil biologis) sebagai anak yang sah berarti akan mempunyai hubungan waris dengan bapak biologisnya tanpa harus didahului dengan pengakuan dan pengesahan, dengan syarat dapat dibuktikan adanya hubungan biologis antara anak dan bapak biologis berdasarkan ilmu pengetahuan, misalnya melalui hasil tes DNA. Namun demikian, apabila ada penyangkalan mengenai anak luar kawin ini dari anak-anak ahli waris yang sah, menurut saya, maka dalam hal ini tetap perlu dimohonkan Penetapan Pengadilan mengenai status anak luar kawin tersebut sebagai ahli waris yang sah.

Contributor:
  1. Wasis Susetio, SH., MA., MH
Date Create:01/10/2013
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-200841157
Collection ID:200841157


Source :
Perpustakaan Esa Unggul

Relation Collection:
Universitas Esa Unggul

Coverage :
Sivitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
Copyright @2013 by UEU Library


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/analisa-yuridis-terhadap-anak-luar-kawin-dalam-hal-mewaris-berdasarkan-hukum-perkawinan-studi-kasus-putusan-mk-no-46puuviii2010-tentang-pengujian-undang--undang-perkawinan-terhadap-uud-1945-815.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-815-cover.pdf - 26 KB
  2.  UEU-Undergraduate-815-ABSTRAK2.pdf - 40 KB
  3.  UEU-Undergraduate-815-pernyataan.pdf - 2668 KB
  4.  UEU-Undergraduate-815-persetujuan.pdf - 2658 KB
  5.  UEU-Undergraduate-815-pengesahan.pdf - 2986 KB
  6.  UEU-Undergraduate-815-Kata Pengantar new.pdf - 39 KB
  7.  UEU-Undergraduate-815-DAFTAR ISI.pdf - 23 KB
  8.  UEU-Undergraduate-815-daftar pustaka.pdf - 14 KB
  9.  UEU-Undergraduate-815-bab I.pdf - 37 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-815-bab II.pdf - 77 KB
  2. UEU-Undergraduate-815-bab III.pdf - 25 KB
  3. UEU-Undergraduate-815-bab IV.pdf - 48 KB
  4. UEU-Undergraduate-815-bab V.pdf - 17 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

ANAK , ANAK LUAR KAWIN , ANALISA , ANALISA YURIDIS , HUKUM , HUKUM PERKAWINAN , KAWIN , LUAR , MEWARIS , PERKAWINAN , YURIDIS



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




159993268


Visitors Today : 1
Total Visitor : 1970169

Hits Today : 17850
Total Hits : 159993268

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2025 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan