EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Ilmu Gizi
Posted by [email protected] at 23/11/2018 15:03:16  •  1195 Views


HUBUNGAN KUALITAS DIET, TINGKAT KECUKUPAN ZAT GIZI MAKRO, TINGKAT KESUKAAN VARIASI MENU DAN DAYA TERIMA MAKAN TERHADAP STATUS GIZI SANTRI PUTRI DI PONDOK PESANTREN DAARUL AHSAN

Created by :
RIFKA DEWI KHERUNNISA ( 201432084 )



SubjectDIET
VARIASI MENU
SANTRI
Alt. Subject DIET
VARIATION OF MENU
STUDENTS
Keyworddaya terima
kualitas diet
status gizi
tingkat kecukupan zat gizi makro
tingkat kesukaan variasi menu

Description:

Latar Belakang : Masalah gizi pada remaja muncul dikarenakan tidak seimbangnya antara asupan gizi dengan kecukupan gizi yang dianjurkan. RISKESDAS tahun 2007, 2010, dan 2013 menyebutkan bahwa prevalensi remaja usia 13-15 tahun berdasarkan IMT/U memiliki status gizi kurus sebanyak 24,2% dilihat dari tingkat kecukupan energi dan protein masih kurang yaitu 52,5% kurang dari 70% Angka Kecukupan Energi (AKE). Tujuan : Menganalisis hubungan kualitas diet, tingkat kecukupan zat gizi makro, tingkat kesukaan variasi menu, dan daya terima makan terhadap status gizi santri putri di Pondok Pesantren Daarul Ahsan. Metode Penelitian : Jenis Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian cross sectional dengan observasional jumlah populasi 458 santri putri kelas I-III SMP dan I-III SMA dengan jumlah sampel 95 responden dengan cara proportional stratified random sampling. Analisis bivariat menggunakan uji chi-square. Hasil : Kualitas diet 62,1% kategori buruk, tingkat kecukupan energi 76,8% kategori kurang, kecukupan protein 94,7% kategori kurang, kecukupan lemak 83,2% kategori kurang, kecukupan karbohidrat 85,3% kategori kurang, tingkat kesukaan variasi menu 76,8% kategori tidak bervariasi, daya terima makan 75,8% kategori sedikit. Tidak ada hubungan antara kualitas diet dengan status gizi (p-value<0,876) , ada hubungan antara tingkat kecukupan energi dengan status gizi (p-value<0,000) ada hubungan antara kecukupan protein dengan status gizi (p-value<0,003), ada hubungan antara kecukupan lemak dengan status gizi (p-value<0,000), ada hubungan antara kecukupan karbohidrat dengan status gizi (p-value<0,005), ada hubungan antara tingkat kesukaan variasi menu dengan status gizi (p-value<0,005), ada hubungan antara daya terima makan dengan status gizi (p-value<0,000). Kesimpulan : Ada hubungan tingkat kecukupan zat gizi makro, tingkat kesukaan variasi menu, dan daya terima makan terhadap status gizi. Perlu diadakannya penyuluhan gizi seimbang dan modifikasi menu guna mengurangi kebosanan santri.

Date Create:23/11/2018
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-201432084
Collection ID:201432084


Source :
Undergraduate Theses of Nutrition

Relation Collection:
Fakultas Ilmu Kesehatan

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@perpustakaan Universitas Esa Unggul 2018


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/hubungan-kualitas-diet-tingkat-kecukupan-zat-gizi-makro-tingkat-kesukaan-variasi-menu-dan-daya-terima-makan-terhadap-status-gizi-santri-putri-di-pondok-pesantren-daarul-ahsan-11915.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-11915-COVER.Image.Marked.pdf - 277 KB
  2.  UEU-Undergraduate-11915-HALAMAN PENGESAHAN.Image.Marked.pdf - 395 KB
  3.  UEU-Undergraduate-11915-HALAMAN PUBLIKASI.Image.Marked.pdf - 426 KB
  4.  UEU-Undergraduate-11915-HALAMAN KEASLIAN.Image.Marked.pdf - 334 KB
  5.  UEU-Undergraduate-11915-UCAPAN TERIMAKASIH.Image.Marked.pdf - 375 KB
  6.  UEU-Undergraduate-11915-ABSTRAK.Image.Marked.pdf - 278 KB
  7.  UEU-Undergraduate-11915-DAFTAR ISI.Image.Marked.pdf - 297 KB
  8.  UEU-Undergraduate-11915-DAFTAR PUSTAKA.Image.Marked.pdf - 464 KB
  9.  UEU-Undergraduate-11915-LAMPIRAN 1.Image.Marked.pdf - 386 KB
  10.  UEU-Undergraduate-11915-LAMPIRAN 2.Image.Marked.pdf - 566 KB
  11.  UEU-Undergraduate-11915-BAB I.Image.Marked.pdf - 451 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-11915-BABII.Image.Marked.pdf - 621 KB
  2. UEU-Undergraduate-11915-BABIII.Image.Marked.pdf - 585 KB
  3. UEU-Undergraduate-11915-BABIV.Image.Marked.pdf - 733 KB
  4. UEU-Undergraduate-11915-BABV.Image.Marked.pdf - 624 KB
  5. UEU-Undergraduate-11915-BABVI.Image.Marked.pdf - 310 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

daya , daya terima , diet , gizi , kecukupan , kesukaan , kualitas , kualitas diet , makro , menu , status , status gizi , terima , tingkat , tingkat kecukupan zat gizi makro , tingkat kesukaan variasi menu , variasi , zat



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




129198261


Visitors Today : 1
Total Visitor : 1968107

Hits Today : 118971
Total Hits : 129198261

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan