EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Sistem Informasi
Posted by [email protected] at 29/03/2022 14:14:16  •  277 Views


PERANCANGAN DESAIN INTERAKSI PANDUAN PEMBELAJARAN BERBASIS PERSONALISASI PADA E-LERANING MENGGUNAKAN METODE ACTIVITY-CENTERED DESIGN

Created by :
SAMUEL WAHYU ( 20170803033 )



SubjectDESAIN INTERAKSI
PERSONALISASI
METODE ACTIVITY-CENTERED DESIGN
Alt. Subject INTERACTION DESIGN
PERSONALIZATION
ACTIVITY-CENTERED DESIGN METHOD
Keywordactivity-centered design
personalized learning
desain interaksi

Description:

Di era digital ini e-Learning sudah menjadi salah satu media pembelajaran yang telah banyak digunakan pada bidang Pendidikan. Namun pembelajaran melalui e-Learning juga memiliki kekurangannya tersendiri dibanding pembelajaran konvensional (tatap muka). Pada penelitian ini,dilakukan perancangan interaktif e-Learning dengan panduan pembelajaran yang mengadaptasi model pembelajaran personalized learning, penggunaan model personalized learning karena perbedaan kemampuan dan kebutuhan mahasiswa yang berbeda-beda pada saat pembelajaran sehingga hal ini perlu diperhatikan pada pembelajran melalui e-Learning. Pengembangan interaksi ini dilakukan dengan pendekatan Activity-Centered Design dan penggunaan metode Cultural Historical Activity Theory (CHAT) pada tahap requirement untuk menganalisis aktivitas, kemudian tahap design membuat perancangan menggunakan Figma, tahap implementation melakukan implementasi hasil desain menjadi prototipe interaktif dan tahap evaluation melakukan pengujian menggunakan metode System Usability Scale (SUS). Pengujian ini bertujuan untuk mengevaluasi keseluruhan sistem serta mengetahui tingkat usability sistem yang telah dibuat. Pengujian dengan metode SUS ini berupa eksperimen untuk menyelesaikan task kepada 12 orang mahasiswa dan kemudian dilanjutkan pengisian kuesioner yang berisi 10 pertanyaan dan 1 pertanyaan open question untuk mengetahui pendapat mahasiswa. Adapun hasil SUS dengan skor 84,5 yang artinya sistem ini memiliki acceptability pada tingkat acceptable dan masuk dalam acceptability ranges pada tingkat excellent.

Contributor:
  1. Indriani Noor Hapsari, S.T., M.T.,
Date Create:29/03/2022
Type:Text
Format:pdf
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-20170803033
Collection ID:20170803033


Source :
Undergraduate Theses of Information Systems

Relation Collection:
Fakultas Ilmu Komputer

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@2022 Perpustakaan Universitas Esa Unggul


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/perancangan-desain-interaksi-panduan-pembelajaran-berbasis-personalisasi-pada-eleraning-menggunakan-metode-activitycentered-design-24392.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-24392-COVER.Image.Marked.pdf - 207 KB
  2.  UEU-Undergraduate-24392-HALAMAN KEASLIAN.Image.Marked.pdf - 480 KB
  3.  UEU-Undergraduate-24392-HALAMAN PENGESAHAN.Image.Marked.pdf - 497 KB
  4.  UEU-Undergraduate-24392-KATA PENGANTAR.Image.Marked.pdf - 592 KB
  5.  UEU-Undergraduate-24392-HALAMAN PUBLIKASI.Image.Marked.pdf - 470 KB
  6.  UEU-Undergraduate-24392-ABSTRAK.Image.Marked.pdf - 250 KB
  7.  UEU-Undergraduate-24392-DAFTAR ISI.Image.Marked.pdf - 408 KB
  8.  UEU-Undergraduate-24392-DAFTAR PUSTAKA.Image.Marked.pdf - 323 KB
  9.  UEU-Undergraduate-24392-BAB1.Image.Marked.pdf - 411 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-24392-BAB2.Image.Marked.pdf - 470 KB
  2. UEU-Undergraduate-24392-BAB3.Image.Marked.pdf - 375 KB
  3. UEU-Undergraduate-24392-BAB4.Image.Marked.pdf - 2957 KB
  4. UEU-Undergraduate-24392-BAB5.Image.Marked.pdf - 196 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

activity-centered , activity-centered design , desain , desain interaksi , design , interaksi , learning , personalized , personalized learning



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




159437413


Visitors Today : 1
Total Visitor : 1970152

Hits Today : 14005
Total Hits : 159437413

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2025 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan