EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Hukum
Posted by [email protected] at 08/12/2020 11:21:29  •  856 Views


PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP TENAGA KERJA YANG DI PHK AKIBAT PENUTUPAN PERUSAHAAN (STUDI KASUS PT. BUSANA REMAJA AGRACIPTA DI TANGERANG BANTEN)

Created by :
SIMBOLONI ( 20170401292 )



SubjectPERLINDUNGAN HUKUM
TENAGA KERJA
PENUTUPAN PERUSAHAAN
Alt. Subject LEGAL PROTECTION
LABOR
COMPANY CLOSING
KeywordPertimbangan
Hukum
Penutupan
Perusahaan
Pemutusan Hubungan Kerja

Description:

Perusahaan pada hakikatnya dibentuk untuk mendapat keuntungan atau laba yang sebesar-besarnya dan menekan biaya pengeluaran sekecil-kecilnya. Demikian juga dengan PT. Busana Remaja Agracipta yang berada di Tangerang Banten, Perusahaan tersebut melakukan penutupan perusahaan, sebagai upaya efisiensi pada pengeluaran keuangan perusahaan. Penutupan perusahaan berdampak kepada Pemutusan Hubungan Kerja terhadap karyawan. Dengan masalah tersebut penulis ingin merumuskan permasalahan yang terjadi di PT. Busana Remaja Agracipta yaitu apakah alasan penutupan perusahaan dan besaran kompensasi yang diterima karyawan korban PHK sudah sesuai dengan ketentuan Undang-Undang No. 13 Tahun 2003. Adapun metode penelitian yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode penelitian hukum normatif empiris dengan memperoleh data-data yang bersumber pada hasil observasi telaah pustaka, hasil wawancara, dan penyebaran Questionaire serta sumber-sumber lain yang mendukung. Hasil penelitian dari permasalahan di atas diantaranya adalah penutupan perusahaan yang dilakukan oleh PT. Busana Remaja Agracipta dikarenakan untuk efisiensi perusahaan, sebagaimana efisiensi tersebut dilakukan upaya pengurangan biaya upah yang dikeluarkan oleh perusahaan karena tingginya Upah Minimum Provinsi Banten sehingga perusahaan mengambil tindakan penutupan perusahaan secara permanen dan pindah ke daerah Bantul Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dengan Upah Minimum Provinsi yang lebih kecil. Kemudian untuk hak-hak berupa besaran kompensasi yang diterima karyawan korban pemutusan hubungan kerja, tidak sesuai atau lebih kecil jika dibandingkan dengan ketentuan Undang-Undang No 13 Tahun 2003. Sehingga terjadi perselisihan dan dilakukan upaya penyelesaian perselisihan dengan upaya bipartit. Sehingga dari hasil penelitian disimpulkan bahwa penutupan perusahaan sudah sesuai dengan ketentuan Undang-Undang No 13 Tahun 2003 dengan alasan efisiensi perusahaan dan besaran kompensasi yang diterima karyawan Korban Pemutusan Hubungan Kerja ditentukan dari hasil kesepakatan antara pekerja dan pengusaha melalui upaya bipartit

Contributor:
  1. Ir. Sidi Ahyar Wiraguna,S.H.,M.H.,M.M
Date Create:08/12/2020
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-20170401292
Collection ID:20170401292


Source :
Undergraduate Theses of Law

Relation Collection:
Fakultas Ilmu Hukum

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@perpustakaan Universitas Esa Unggul 2020


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/perlindungan-hukum-terhadap-tenaga-kerja-yang-di-phk-akibat-penutupan-perusahaanstudi-kasus-pt-busana-remaja-agracipta-di-tangerang-banten-17512.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-17512-cover.Image.Marked.pdf - 141 KB
  2.  UEU-Undergraduate-17512-pengesahan.Image.Marked.pdf - 216 KB
  3.  UEU-Undergraduate-17512-publikasi.Image.Marked.pdf - 234 KB
  4.  UEU-Undergraduate-17512-persetujuan.Image.Marked.pdf - 203 KB
  5.  UEU-Undergraduate-17512-pernyataan.Image.Marked.pdf - 197 KB
  6.  UEU-Undergraduate-17512-abstrak.Image.Marked.pdf - 296 KB
  7.  UEU-Undergraduate-17512-kata pengantar.Image.Marked.pdf - 373 KB
  8.  UEU-Undergraduate-17512-daftar isi.Image.Marked.pdf - 408 KB
  9.  UEU-Undergraduate-17512-daftar pustaka.Image.Marked.pdf - 363 KB
  10.  UEU-Undergraduate-17512-bab1.Image.Marked.pdf - 483 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-17512-bab2.Image.Marked.pdf - 490 KB
  2. UEU-Undergraduate-17512-bab3.Image.Marked.pdf - 465 KB
  3. UEU-Undergraduate-17512-bab4.Image.Marked.pdf - 603 KB
  4. UEU-Undergraduate-17512-bab5.Image.Marked.pdf - 372 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

Hubungan , Hukum , Kerja , Pemutusan , Pemutusan Hubungan Kerja , Penutupan , Pertimbangan , Perusahaan



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




159438912


Visitors Today : 1
Total Visitor : 1970152

Hits Today : 15504
Total Hits : 159438912

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2025 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan