EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Ilmu Gizi
Posted by [email protected] at 04/01/2022 13:58:24  •  1189 Views


CRONUT SEBAGAI ALTERNATIF SNACK SUMBER ENERGI DAN SUMBER PROTEIN UNTUK ANAK SEKOLAH DASAR

Created by :
Aprilia Monicawati ( 20160302153 )



SubjectSNACK
ENERGI
PROTEIN
ANAK
Alt. Subject SNACK
ENERGY
PROTEIN
CHILDREN
KeywordPMT-AS
Cronut
Tepung Tempe

Description:

Latar Belakang : Salah satu masalah gizi yang paling umum pada anak usia sekolah (5-12 tahun) di Indonesia adalah anak pendek (stunted) dan sangat pendek (severely stunted). Asupan makanan adalah salah satu faktor langsung penyebab anak stunting. Asupan energi dan protein menunjukan hubungan yang signifikan dengan kejadian stunting. Menurut Forum Koordinasi PMT-AS, Program Makanan Tambahan Anak Sekolah (PMT-AS) merupakan program pemerintah dengan memberikan makanan tambahan dalam upaya peningkatan status gizi anak. Makanan selingan seperti cronut dengan penambahan tepung tempe, pisang ambon, dan sari buah bit bisa menjadi salah satu pilihan yang disukai anak usia sekolah dasar. Tujuan : Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis formulasi, karakteristik, daya terima dan nilai zat gizi pada pembuatan cronut dengan penambahan tepung tempe, pisang ambon, dan sari buah bit sebagai alternative snack sumber energi dan sumber protein untuk anak sekolah. Metode : Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental, ada 4 formulasi dengan perbandingan F0-F3 adalah formulasi dengan perbandingan Tepung Tempe:Pisang Ambon:Sari Bit. F0 (0%:0%:0%), F1 (45%:30%:25%), F2 (50%:25%:25%), F3 (55%:20%:25%). Pengujian Zat Gizi yang dilakukan adalah analisis uji kadar proksimat dan TPC. Penilaian Organoleptik menggunakan form Likert dengan skala 1-4 terhadap 30 panelis konsumen dan kuesioner VAS dengan skala 0-10cm pada panelis semi terlatih. Uji Statistik yang digunakan adalah One Way Anova dengan uji lanjut menggunakan Duncan. Hasil Penelitian : Berdasarkan Penilaian Hasil zat gizi, panelis konsumen, dan panelis semi terlatih didapat formulasi terpilih adalah F1 dengan energi 555,44 g, protein 9,65 g, lemak 41,04 g, karbohidrat 36,87 g, kadar air 10,84 g, kadar abu 1,59 g, TPC 10,00 koloni/g. Kesimpulan : Hasil semua parameter (warna, tekstur, rasa, aroma, dan keseluruhan) untuk produk cronut dengan penambahan tepung tempe, pisang ambon, dan sari buah bit memiliki hasil tidak ada perbedaan yang nyata pada cronut yang ditambahkan dengan tepung tempe, pisang ambon, dan sari buah bit dengan cronut yang tidak diberikan tambahan tepung tempe, pisang ambon, dan sari buah bit.

Contributor:
  1. Anugrah Novianti, S.Gz, M.Gizi
  2. Putri Ronitawati, SKM, M.Si, RD
Date Create:04/01/2022
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-20160302153
Collection ID:20160302153


Source :
Undergraduate Theses of Nutrition

Relation Collection:
Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@Perpustakaan Universitas Esa Unggul 2021


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/cronut-sebagai-alternatif-snack-sumber-energi-dan-sumber-protein-untuk-anak-sekolah-dasar-22867.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-22867-Cover.Image.Marked.pdf - 140 KB
  2.  UEU-Undergraduate-22867-Halaman Pengesahan.Image.Marked.pdf - 186 KB
  3.  UEU-Undergraduate-22867-Halaman Persetujuan.Image.Marked.pdf - 173 KB
  4.  UEU-Undergraduate-22867-Halaman Persetujuan Publikasi.Image.Marked.pdf - 171 KB
  5.  UEU-Undergraduate-22867-Halaman Pernyataan Keaslian.Image.Marked.pdf - 281 KB
  6.  UEU-Undergraduate-22867-Abstrak.Image.Marked.pdf - 195 KB
  7.  UEU-Undergraduate-22867-Kata Pengantar.Image.Marked.pdf - 128 KB
  8.  UEU-Undergraduate-22867-Daftar Isi.Image.Marked.pdf - 211 KB
  9.  UEU-Undergraduate-22867-Daftar Pustaka.Image.Marked.pdf - 259 KB
  10.  UEU-Undergraduate-22867-Lampiran.Image.Marked.pdf - 2043 KB
  11.  UEU-Undergraduate-22867-Bab1.Image.Marked.pdf - 267 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-22867-Bab2.Image.Marked.pdf - 525 KB
  2. UEU-Undergraduate-22867-Bab3.Image.Marked.pdf - 441 KB
  3. UEU-Undergraduate-22867-Bab4.Image.Marked.pdf - 293 KB
  4. UEU-Undergraduate-22867-Bab5.Image.Marked.pdf - 277 KB
  5. UEU-Undergraduate-22867-Bab6.Image.Marked.pdf - 148 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

Cronut , PMT-AS , Tempe , Tepung , Tepung Tempe



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




154905164


Visitors Today : 4
Total Visitor : 1970021

Hits Today : 34702
Total Hits : 154905164

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan