EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Ilmu Gizi
Posted by [email protected] at 18/07/2024 16:07:35  •  13 Views


PENGGUNAAN KACANG HIJAU (VIGNA RADIATA L.), KACANG MERAH (PHASEOLUS VULGARIS L.), DAN KACANG TANAH ( ARACHIS HYPOGAEA) SEBAGAI CAMILAN SNACK BAR UNTUK IBU HAMIL PENDERITA KEK

Created by :
Amelia Rahmawati ( 20170302043 )



SubjectKACANG HIJAU
KACANG MERAH
KACANG TANAH
CAMILAN SNACK BAR
Alt. Subject GREEN BEANS
RED BEANS
PEANUTS
SNACK BAR
Keywordsnack bar
kacang tanah
kacang hijau
kacang merah
asam folat

Description:

Kehamilan merupakan masa yang sangat penting pada perkembangan janin. oleh karena itu, status nutrisi bunda hamil sangat penting dilihat karena tidak hanya mempengaruhi kehamilannya dan kelahiran janin, namun bisa mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan dari janin. Penelitian ini bertujuan untuk pemanfaatan kacang kacangan pada suatu inovasi produk camilan snack bar pada ibu hamil yaitu dari bahan kacang hijau, kacang tanah dan kacang merah. Penelitian ini termasuk penelitian jenis pra eksperimen, yaitu dengan Rancangan Acak Lengkapp (RAL) 4 taraf perlakuan yaitu F0 (100 gr), F1 (30 gr:30 gr:40gr), F2 (35 gr:30 gr:35 gr), F3 (25 gr, 25 gr, 50 gr). Uji organoleptik menggunakan skala VAS dengan nilai 0-100 mm pada 30 panelis semi terlatih yaitu mahasiswa gizi Universitas Esa Unggul. Data diolah menggunakan One Way Anova dengan uji lanjut Duncan. Hasil kandungan gizi Snack Bar F(0), F(1),F(2), dan F(3) yaitu Kadar Air 30.4 gr, 25 gr, 25.3 gr, 23.3 gr. Kadar Abu 2.1 gr, 2.3 gr, 2.3 gr, 2.2 gr. Kadar Protein 6.9 gr, 8.9 gr, 8.9 gr, 10.1 gr. Kadar Lemak 14.3 gr, 21.2 gr, 20.9 gr, 21.6 gr. Karbohidrat 46 gr, 42.4 gr, 42.4 gr, 2.5 gr. Kadar Asam Folat dibawah angkata deteksi laboraturium (NDLOD 0.06). TPC (Total Plate Count) 9.10 x 105 cfu/g, 8.3 x 104 cfu/g, 2.7 x 105 cfu/g, 2.5 x 106 cfu/g. Formula yang disukai pada parameter keseluruhan adalah F3. Kesimpulan adanya perbedaan yang signifikan terhadap analisis proksimat, tidak ada perbedaan antara analisi asam folat, tidak ada perbedaan hedonik panelis semi terlatih dalam formulasi snack bar dilihat dari aspek warna, aroma, rasa dengan tidak ada perbedaan signifikan hedonik dan dilihat dari aspek tekstur adanya . Saran Karna adanya keterbatasan dalam penelitian ini diperlukan penelitian lanjut untuk membahas proses pemasakan yang baik untuk menjaga agar asam folat (vitamin B9) tidak hancur saat proses masak.

Contributor:
  1. Dr. Erry Yudhya Mulyani, S.Gz, M.Sc.
Date Create:18/07/2024
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-20170302043
Collection ID:20170302043


Source :
Undergraduate Theses of Nutrition Science

Relation Collection:
Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@2024 Perpustakaan Universitas Esa Unggul


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/penggunaan-kacang-hijau-vigna-radiata-l-kacang-merah-phaseolus-vulgaris-l-dan-kacang-tanah--arachis-hypogaea-sebagai-camilan-snack-bar-untuk-ibu-hamil-penderita-kek-34402.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-34402-COVER.Image.Marked.pdf - 293 KB
  2.  UEU-Undergraduate-34402-HALAMAN PENGESAHAN.Image.Marked.pdf - 349 KB
  3.  UEU-Undergraduate-34402-HALAMAN PERSETUJUAN.Image.Marked.pdf - 296 KB
  4.  UEU-Undergraduate-34402-HALAMAN PERSETUJUAN PUBLIKASI.Image.Marked.pdf - 413 KB
  5.  UEU-Undergraduate-34402-HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN.Image.Marked.pdf - 322 KB
  6.  UEU-Undergraduate-34402-ABSTRAK.Image.Marked.pdf - 215 KB
  7.  UEU-Undergraduate-34402-KATA PENGANTAR.Image.Marked.pdf - 325 KB
  8.  UEU-Undergraduate-34402-DAFTAR ISI.Image.Marked.pdf - 395 KB
  9.  UEU-Undergraduate-34402-DAFTAR PUSTAKA.Image.Marked.pdf - 339 KB
  10.  UEU-Undergraduate-34402-LAMPIRAN.Image.Marked.pdf - 1312 KB
  11.  UEU-Undergraduate-34402-BAB1.Image.Marked.pdf - 393 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-34402-BAB2.Image.Marked.pdf - 593 KB
  2. UEU-Undergraduate-34402-BAB3.Image.Marked.pdf - 556 KB
  3. UEU-Undergraduate-34402-BAB4.Image.Marked.pdf - 399 KB
  4. UEU-Undergraduate-34402-BAB5.Image.Marked.pdf - 385 KB
  5. UEU-Undergraduate-34402-BAB6.Image.Marked.pdf - 319 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

asam , asam folat , bar , folat , hijau , kacang , kacang hijau , kacang merah , kacang tanah , merah , snack , snack bar , tanah



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




137167109


Visitors Today : 14
Total Visitor : 1968922

Hits Today : 136419
Total Hits : 137167109

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2024 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan