EMAIL: PASSWORD:
Front Office
UPT. PERPUSTAKAAN
Universitas Esa Unggul


Kampus Emas UEU - Jakarta Barat

Phone : 021-5674223, ext 282
Fax :
E-mail : [email protected]
Website : http://library.esaunggul.ac.id

Support (Customer Service) :
[email protected]








Welcome..guys!

Have a problem with your access?
Please, contact our technical support below:
LIVE SUPPORT


Astrid Chrisafi




! ATTENTION !

To facilitate the activation process, please fill out the member application form correctly and completely
Registration activation of our members will process up to max 24 hours (confirm by email). Please wait patiently

Still Confuse?
Please read our User Guide

Keyword
Mode
Expanded Search (for Free text search only)
 

UEU » Undergraduate Theses » Teknik Industri
Posted by [email protected] at 05/11/2021 10:11:29  •  2914 Views


ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN PENGEMAS MENGGUNAKAN METODE MATERIAL REQUIREMENT PLANNING (STUDI KASUS : PT. MAYORA INDAH TBK. JATAKE 1)

Created by :
Asep Riyanto ( 20160201030 )



SubjectPENGENDALIAN
PERSEDIAAN
BAHAN PENGEMAS
Alt. Subject CONTROL
SUPPLY
PACKAGING MATERIALS
KeywordPersediaan
Lotting
Lot For Lot
Economic Order Quantity
Fix Period Requirement
Material Requirement Planning.

Description:

PT. Mayora Indah Tbk. merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dibidang Fast Moving Customer Goods dengan pabrik yang tersebar diberbagai wilayah di Indonesia bahkan manca Negara. Salah satu pabriknya berada di Jatake, Kecamatan Jatiuwung, Tangerang, pabrik tersebut memproduksi berbagai jenis biskuit yang dipasarkan baik di dalam negeri atau diluar negeri. Biskuit yang paling dominan diproduksi adalah Danisa Butter Cookies. Dalam proses produksi biskuit Danisa Butter Cookies, banyak hal yang bisa dilakukan efisiensi, salah satunya dalam hal pengadaan material bahan pengemas. Selama ini dalam proses pengendalian bahan pengemas, PT. Mayora Indah Tbk. Jatake 1 hanya menyesuaikan kebutuhan produksi saja dan dengan teknik lotting Fix Order Quantity (FOQ), belum ada metode tertentu yang diterapkan diperusahaan. Hal tersebut berdampak ada beberapa bahan pengemas yang kelebihan adajuga yang kekurangan yang berakibat stock yang berada di gudang melebihi kapasitas gudang. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui urutan bahan pengemas mana yang harus mendapatkan perhatian lebih ketat dalam pengendalian persediaannya, dan teknik lotting apa yang tepat yang dapat diterapkan dalam perhitungan kebutuhan material dengan menggunakan metode Material Requirement Planning. Dalam penelitian ini data yang diambil merupakan data sekunder dari bagian Production Planning and Inventory Control (PPIC) dan Gudang Bahan Bungkus kemudian diolah dengan metode ABC untuk mengklasifikasikan bahan pengemas mana yang masuk kategori A. Kemudian dari hasil klasifikasi tersebut dilanjutkan proses netting, pemilihan lotting, dan dilanjut perhitungan MRP. Hasil dari penelitian ini didapatkan sebanyak 33 item bahan pengemas yang masuk kategori A dalam klasifikasi ABC, kemudian dalam perhitungan lotting didapatkan hasil perhitungan yang berbeda � beda antara ketiga teknik lotting yang dipilih, teknik lotting Lot For Lot menghasilkan total biaya persediaan Rp. 298.108.688,- , teknik lotting Economic Order Quantity (EOQ) menghasilkan total biaya persediaan Rp 923.591.109,- sedangkan teknik lotting Fix Period Requirement (FPR) menghasilkan total biaya persediaan Rp. 1.208. 996. 395,-. sehingga dapat diambil keputusan dalam perhitungan kebutuhan bahan pengemas dengan metode Material Requirement Planning (MRP) teknik lotting yang digunakan adalah Lot For Lot (LFL).

Contributor:
  1. Ir. Roesfiansjah Rasjidin, MT, Ph.D.
Date Create:05/11/2021
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:UEU-Undergraduate-20160201030
Collection ID:20160201030


Source :
Undergraduate Theses of Industrial Engineering

Relation Collection:
Fakultas Teknik

Coverage :
Civitas Akademika Universitas Esa Unggul

Rights :
@Perpustakaan Universitas Esa Unggul 2021


Publication URL :
https://digilib.esaunggul.ac.id/analisis-pengendalian-persediaan-bahan-pengemas-menggunakan-metode-material-requirement-planning--studi-kasus--pt-mayora-indah-tbk-jatake-1-22397.html




[ Free Download - Free for All ]

  1.  UEU-Undergraduate-22397-Cover.Image.Marked.pdf - 2131 KB
  2.  UEU-Undergraduate-22397-Halaman Pengesahan.Image.Marked.pdf - 2117 KB
  3.  UEU-Undergraduate-22397-Halaman Pernyataan Keaslian.Image.Marked.pdf - 471 KB
  4.  UEU-Undergraduate-22397-Abstrak.Image.Marked.pdf - 637 KB
  5.  UEU-Undergraduate-22397-Kata Pengantar.Image.Marked.pdf - 552 KB
  6.  UEU-Undergraduate-22397-Daftar Isi.Image.Marked.pdf - 2371 KB
  7.  UEU-Undergraduate-22397-Daftar Pustaka.Image.Marked.pdf - 2098 KB
  8.  UEU-Undergraduate-22397-Lampiran1.Image.Marked.pdf - 9300 KB
  9.  UEU-Undergraduate-22397-Lampiran2.Image.Marked.pdf - 10896 KB
  10.  UEU-Undergraduate-22397-Lampiran3.Image.Marked.pdf - 9690 KB
  11.  UEU-Undergraduate-22397-Bab1.Image.Marked.pdf - 2198 KB

[ FullText Content - Please, register first ]

  1. UEU-Undergraduate-22397-Bab2.Image.Marked.pdf - 2380 KB
  2. UEU-Undergraduate-22397-Bab3.Image.Marked.pdf - 2248 KB
  3. UEU-Undergraduate-22397-Bab4.Image.Marked.pdf - 5632 KB
  4. UEU-Undergraduate-22397-Bab5.Image.Marked.pdf - 2112 KB

 10 Similar Document...

     No similar subject found !

 10 Related Document...






HELP US !
You can help us to define the exact keyword for this document by clicking the link below :

Economic , Economic Order Quantity , Fix , Fix Period Requirement , For , Lot , Lot For Lot , Lotting , Material , Material Requirement Planning. , Order , Period , Persediaan , Planning. , Quantity , Requirement



POLLING

Bagaimana pendapat Anda tentang repository kami ?

Bagus Sekali
Baik
Biasa
Jelek
Mengecewakan




159432777


Visitors Today : 1
Total Visitor : 1970152

Hits Today : 9369
Total Hits : 159432777

Visitors Online: 1


Calculated since
16 May 2012

You are connected from 172.17.121.29
using Mozilla/5.0 AppleWebKit/537.36 (KHTML, like Gecko; compatible; ClaudeBot/1.0; [email protected])


UEU Digital Repository Feeds


Copyright © UEU Library 2012 - 2025 - All rights reserved.
Dublin Core Metadata Initiative and OpenArchives Compatible
Developed by Hassan